Doa Pembuka dan Penutup Majelis Ilmu

Doa Pembuka Majelis Ilmu Oleh Al-Imam Al-Habib Abdullah bin Alawi Al Haddad بِسْمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ Bismillahirrahmanirrahiim Dengan nama Allah yang Maha Pengasih serta Maha Penyayang نَوَيْتُ التَّعَلُّمَ وَالتَّعْلِيْمَ، وَالتَّذَكُّرَ وَالتَّذْكِيْرَ، وَالنَّفْعَ Nawwaitu at-ta’alluma wat-ta’liima, wat-tadzakkura wat-tadzkiira, wan-naf’a Saya niat belajar dan mengajar, mengingat dan mengingatkan (ilmu), memberi manfaat وَاْلإِنْتِفَاعَ، Weiterlesen…

Tugas Rasulullah adalah menyampaikan risalah dan melaksanakan amanah, Allah yang memberi hidayah. Kajian Maulid Simthudduror bersama Habib Muhammad Al Habsyi (14)

Lanjutan Fasal 3 Tugas Rasulullah adalah menyampaikan risalah dan melaksanakan amanah. Allah yang memberi hidayah. Setelah dijelaskan bahwa Rasulullah adalah sebagai pembawa kabar gembira dan ancaman, di sini dijelaskan bahwa Rasulullah hanyalan menyampaikan risalah dan melaksanakah amanah yang Allah berikan kepadanya. Sedangkan yang memberi hidayah adalah Allah subhanallahu wa ta’ala Weiterlesen…

Al Ghafur(الْغَفُورُ), Asy- Syakur(الشَّكُورُ), Al-‘Aliy(الْعَلِيُّ), Catatan Kajian Kitab Al Maqshad Al Asna Imam Ghazali bersama Ustad Dr Arrazy Hasyim (13)

Al Ghafur(الْغَفُورُ) Beda Al Ghafur dan Al Ghaffar Al Ghafur artinya Maha Pengampun. Al Ghaffar juga berarti Maha Pengampun. Apa perbedaan antara Al Ghafur dan Al Ghaffar. Al Ghaffar bermakna Allah Maha Pengampun walaupun hambaNya melakukan dosa berulang kali. Jadi walaupun hamba Allah memohon ampun kemudian terbuat dosa lagi, dan Weiterlesen…

Menuntut Ilmu lebih baik dari Ibadah sunnah. Catatan Kitab Al Manhaju As Sawi bersama Habib Ali Zainal Abidin Alkaff (13)

Keutamaan ilmu (lanjutan) Menuntut Ilmu lebih baik dari Ibadah sunnah Dalam kajian yang lalu kita telah membahas bahwa belajar dan mengajar ilmu adalah lebih baik dari ibadah sunnah. Karena belajar dan mengajar ilmu bermanfaat untuk diri dan orang lain, sedang ibadah sunnat adalah bermanfaat hanya untuk diri sendiri. Orang awam Weiterlesen…

Al-Lathiif (اللَّطِيفُ), Al-Khabiir (الْخَبِيرُ), Al-Haliim (الْحَلِيمُ), Al-‘Azhiim (الْعَظِيمُ). Catatan Kajian Kitab Al Maqshad Al Asna Imam Ghazali bersama Ustad Dr Arrazy Hasyim (12)

Al-Lathiif (اللَّطِيفُ) Makna Al Lathiif Ismu Al-Lathiif artinya Yang Maha Lembut, Yang Maha Halus. Imam Ghazali mengatakan yang berhak mempunyai Nama Al-Lathiif adalah Dzat Yang Mengetahui Maslahat (Kebaikan) yang sangat lembut dan halus yang tidak kasat mata atau bahkan yang lebih halus dari itu. Lawan dari Sifat ini adalah sifat Weiterlesen…

Rasulullah adalah Pembawa Kabar Gembira dan Ancaman. Kajian Maulid Simthudduror bersama Habib Muhammad Al Habsyi (13)

Lanjutan Fasal 3 Rasulullah adalah Pembawa Kabar Gembira dan Ancaman Setelah kita membahas 4 Sifat Wajib bagi Rasul, Habib Ali membahas Sifat Rasul sebagai hamba Allah yang diutus kepada alam ini sebagai pembawa kabar gembira (Basyiran) dan ancaman (Nadziran). Kita semua juga mengaku hamba Allah. Namun Nabi Muhammad adalah hamba Weiterlesen…

Ilmu yang sedikit yang diamalkan lebih baik dari pada ibadah yang banyak tanpa ilmu. Catatan Kitab Al Manhaju As Sawi bersama Habib Ali Zainal Abidin Alkaff (12)

Ilmu yang sedikit yang diamalkan lebih baik dari pada ibadah yang banyak tanpa ilmu Hadits dari Abu Umamah Al Bahili Ulama mengatakan siapa yang menghafal dan mengamalkan hadits, dia akan mendapatkan cahaya petunjuk pada hatinya. Ibnu Hajar Al Asqalani mengatakan siapa yang menghafal dan mengamalkan hadits akan mendapatkan cahaya petunjuk Weiterlesen…

de_DEGerman