Asma “Allah (اللَّهُ)”. Catatan Kajian Kitab Al Maqshad Al Asna Imam Ghazali bersama Ustad Dr Arrazy Hasyim (2)

Allah (اللَّهُ) Nama Allah adalah nama Allah yang paling Agung, karena yang paling lengkap, yang mencakup semua Sifat Allah. Semua Asma dan Sifat Allah tertuju kepada nama Allah. Kalau disebut siapakah “Ar-Rahman”, maka itulah Allah. Demikian juga Asma Allah “Ar-Rahim”. Karena Asma Allah “Ar-Rahman” dan “Ar-Rahim” adalah bagian dari Allah. Weiterlesen…

Sanad guru dan pentingnya memahami Asmaul Husna. Catatan Kajian Kitab Al Maqshad Al Asna Imam Ghazali bersama Ustad Dr Arrazy Hasyim (1)

Sanad Guru Ilmu Asmaul Husna dari Imam Ghazali Kitab ini dibagi menjadi 2 bagian besar, yang pertama berisi pembahasan Ulama ahli Aqidah yang sering disebut dengan ilmu Kalam atau ilmu Tauhid. Pembahasan ini kurang bermanfaat bagi kita sekarang, namun akan juga dibahas nanti perkara-perkara yang penting saja.Kita sekarang akan membahas Weiterlesen…

de_DEGerman